CIPTAKAN LINGKUNGAN BERSIH DAN NYAMAN SELURUH PEGAWAI, TUNAS PENGAYOMAN DAN DIBANTU ANDIKPAS ASIMILASI LAKUKAN GIAT KEBERSIHAN AREA LPKA YOGYAKARTA

 

Andikpas yang menjalani Asimilasi ikuti kegiatan di luar LPKA Kelas II Yogyakarta.
Sabtu, 25 Juni 2022, Tunas Pengayoman dan Andikpas yang memasuki masa Asimilasi melakukan kegiatan bersih-bersih lingkungan di depan LPKA Kelas II Yogyakarta.

Kegiatan bersih-bersih ini dilaksanakan untuk menjaga kebersihan lingkungan kantor dan menjaga kerapian taman halaman depan LPKA Kelas II Yogyakarta.

Asimilasi adalah proses pembinaan anak yang dilaksanakan dengan membaurkan anak dalam kehidupan masyarakat. Hari ini Andikpas asimilasi dapat beraktivitas di luar dengan kegiatan bersih lingkungan yang tentu saja dengan pengawalan ketat sebagai upaya preventif akan hal-hal yang tidak diinginkan.
#Kemenkumham
#KemenkumhamJogja
#KemenkumhamDIY
#LPKAJOGJA
#Iklasmengabdimelayanipasti
#PASTIWBBM

PETA LPKA JOGJA

logo besar kuning
 
Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Yogyakarta
Kantor Wilayah Kemenkumham Daerah Istimewa Yogyakarta

Jl. Mgr. Sugiyo Pranoto No.37A, Rejosari, Baleharjo, Kec. Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55881
02742902088

Email Kehumasan
lpkajogja@gmail.com (edit)

Email Aduan
Pengaduan.satker@kemenkumham.go.id (edit)

Hari ini27
Kemarin333
Minggu ini2527
Bulan ini7035
Total 127728

19-05-2024