LPKA JOGJA MEMPERINGATI HARI LAHIR PANCASILA

Wonosari - Dalam rangka memperingati hari lahir Pancasila, LPKA Kelas II melaksanakan upacara pada Sabtu (1/6). Di tahun ini mengusung tema ‘Kita Indonesia, Kita Pancasila’, diikuti seluruh pejabat, pegawai, dan Andikpas dengan penuh antusias yang bertempat di Lapangan Upacara LPKA Kelas II Yogyakarta.

 0A5268E2 E9E4 4AF9 BAC0 10C692C5AF9C

Aris Yuliarto, selaku Kepala Seksie Pembinaan bertugas sebagai Inspektur Upacara pada hari ini, dalam amanatnya , Aris menyampaikan sedikit cerita sejarah lahirnya pancasila, dimulai dari sidang pertama kali yang dilaksanakan oleh Badan Penyelenggara Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) pada 31 mei 1945 yang membahas dasar negara.

Selanjutnya, Aris membacakan sambutan kepala BPIP, antara lain menyatakan bahwa Pancasila sebagai dasar negara, ideologi negara dan pandangan hidup bangsa yang digali oleh para"pendiri bangsa" merupakan suatu anugerah yang tiada tara dari Tuhan Yang Maha Esa untuk bangsa Indonesia. Walaupun kita sebagai bangaa masih belum secara sempurna berhasil merealisasikan nilai-nilai pancasila.

575D04FE 4B58 4174 82EC 04BF3FC55A49

"Kita akui bahwa eksistensi keindonesiaan baik sebagai bangsa maupun negata masih dapat bertahan hingga kini berkat pancasila," tambah aris yuliarto membacakan sambutan kepala BPIP. 

(HUMAS LPKA JOGJA)(sof)

3A1ACEFF 9F94 4702 B34B A1D924FEBD24

 

PETA LPKA JOGJA

logo besar kuning
 
Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Yogyakarta
Kantor Wilayah Kemenkumham Daerah Istimewa Yogyakarta

Jl. Mgr. Sugiyo Pranoto No.37A, Rejosari, Baleharjo, Kec. Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55881
02742902088

Email Kehumasan
lpkajogja@gmail.com (edit)

Email Aduan
Pengaduan.satker@kemenkumham.go.id (edit)

Hari ini321
Kemarin432
Minggu ini2488
Bulan ini6996
Total 127689

18-05-2024