Kabar UPT

Indeks Berita UPT Kementerian Hukum dan HAM RI

LPKA Jogja Menuju Normal Baru

LPKA Jogja Menuju Normal Baru

Menuju Normal Baru, ditengah pandemi covid-19. Untuk itu Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Yogyakarta telah membuat sebuah konsep " Kunjungan New Normal " dengan mengutamakan protokol kesehatan dalam melaksanakan kegiatan kunjungan anak. Pengunjung yang diperbolehkan mengikuti "Kunjungan New Normal" adalah pengunjung yang identitasnya tertera di dalam kartu keluarga anak (maksimal dua orang didalam ruang kunjungan) dan membawa KTP. Maka dari itu sebelum melaksanakan "Kunjungan New Normal" seluruh pengunjung akan diperiksa oleh petugas apakah pengunjung tersebut memenuhi persyaratan dan ketentuan untuk mengikuti kunjungan new normal atau tidak. Terciptanya sebuah konsep tersebut bertujuan untuk mencegah penyebaran Covid19 dan memenuhi hak anak untuk bertemu dengan keluarga terutama orang tua.

 

HumasLPKAJOGJA

logo besar kuning
 
LPKA KELAS II
YOGYAKARTA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Mgr. Sugiyo Pranoto No.37a, Rejosari, Baleharjo, Kec. Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55881
PikPng.com phone icon png 604605   08112756784
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    Lpkajogjahumas@gmail.com
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    lpka.yogyakarta@kemenkumham.go.id

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham
logouptpas
 
LPKA KELAS II
YOGYAKARTA


    instagram kemenkumham   linked in kemenkumham   Youtube kemenkumham   rss kemenkumham

  Jl. Mgr. Sugiyo Pranoto No.37a, Rejosari, Baleharjo, Kec. Wonosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55881
  08112756784
PikPng.com email png 581646   lpkajogjahumas@gmail.com
PikPng.com email png 581646   lpkajogja@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI